Breaking News
Loading...

Cara Membuat Blogroll di Blog

04.33

Blogroll dengan Marquee

yang paling banyak di gunakan oleh para blogger untuk menghemat space pada blog adalah dengan menggunakan perintah marquee.

Contoh membuat blogroll dengan perintah marquee :

<marquee onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" direction="up" width="100%" height="200" >

<a href="http://rubrik-elektronik.blogspot.com" target="_blank">Rubrik Elektronik</a>
<br/><br/>
<a href="http://user-online.blogspot.com" target="_blank">User Online</a>
<br/><br/>
<a href="http://rohman-freeblogtemplate.blogspot.com" target="_blank">free Blog Template</a>
<br/><br/>
<a href="http://kolom-authorized.blogspot.com" target="_blank">Authorize service</a>
<br/><br/>
<a href="http://contoh-blog.blogspot.com/" target="_blank">Blog D'Tree</a>
<br/><br/>

</marquee>




Maka nanti yang akan tampil pada blog kita adalah seperti ini :


User Online

free Blog Template

Authorize service

Blog D'Tree





Sedikit clue biar agak jelas. Kode diatas tidak baku harus di tuliskan persis seperti di atas, tapi bisa di sesuaikan dengan kondisi dan keinginan sobat. Kode yang bisa di rubah adalah :

scrollamount="2" --> angka "2" adalah menunjukan kecepatan gerakan, jika ingin lebih cepat silahkan ganti nilainya dengan yang lebih tinggi. Misal : scrollamount="3" ,scrollamount="4" , scrollamount="5"

direction="up" --> tulisan "up" menunjukan arah gerakan keatas, kalau ingin di rubah tinggal ganti kata "up" menjadi "down,left,right" . Misal : direction="down" , direction="left" , direction="right" .

width="50%" --> tulisan "50%" menunjukan lebar dari marquee sebesar "50%" dari tempat dimana perintah ini ditempatkan, jika ingin di rubah tinggal ganti dengan nilai yang di inginkan. contoh : width="30%" , width="70%" , width="100%"

height="200" --> tulisan "200" menunjukan tinggi dari marquee sebesar 200px, jika ingin di ganti tinggal di rubah nilai angkanya. Misal : height="100" , height="300" , height="400" , height="250" .



Ada variasi lain, yaitu dengan memakai tabel, contoh :

<table border="3" width="155" height="130" cellpadding="2">

<tr>

<td align="left">

<marquee onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" direction="up" width="100%" height="200" >

<a href="http://rubrik-elektronik.blogspot.com" target="_blank">Rubrik Elektronik</a>
<br/><br/>
<a href="http://user-online.blogspot.com" target="_blank">User Online</a>
<br/><br/>
<a href="http://rohman-freeblogtemplate.blogspot.com" target="_blank">free Blog Template</a>
<br/><br/>
<a href="http://kolom-authorized.blogspot.com" target="_blank">Authorize service</a>
<br/><br/>
<a href="http://contoh-blog.blogspot.com/" target="_blank">Blog D'Tree</a>
<br/><br/>

</marquee>

</td>

</tr>

</table>




Maka hasilnya akan seperti di bawah ini :




User Online

free Blog Template

Authorize service

Blog D'Tree





  • Blogroll dengan menu dropdown










  • Untuk membuat blogroll pada menu dropdown, silahkan lihat contoh di bawah :


    <form>

    <select name="menu" onchange="window.open(this.options[this.selectedIndex].value,'_blank')"size=1 name=menu>

    <option> - Blogroll - </option>

    <option value="http://rubrik-elektronik.blogspot.com">Rubrik elektronik</option>

    <option value="http://user-online.blogspot.com">User Online</option>

    <option value="http://rohman-freeblogtemplate.blogspot.com">free blog template</option>

    <option value="http://kolom-authorized.blogspot.com">Authorize service</option>

    <option value="http://contoh-blog.blogspot.com/">Blog D'tree</option>

    </select>

    </form>


    Hasilnya akan seperti ini, silahkan klik pada menu dropdownnya :






    Contoh variasi lainnya :


    <h3> Blogroll </h3>

    <div align="left">

    <select style size=5="font-weight: normal; font-size: 13px; width="135"; font-family: Verdana,Tahoma,Arial; background-color: rgb(229, 229, 229);" onchange="window.open(this.options[this.selectedIndex].value,'_blank')" size="1" name="menu">

    <option style="font-weight: normal; font-size: 11px; color: rgb(204, 204, 204); font-family: Verdana,Tahoma,Arial;" value="" selected="selected">--Teman-temanku--</option>

    <option value="http://rubrik-elektronik.blogspot.com">rubrik Elektronik</option>

    <option value="http://user-online.blogspot.com">User Online</option>

    <option value="http://rohman-freeblogtemplate.blogspot.com">Free blog template</option>

    <option value="http://kolom-authorized.blogspot.com">Authorized Service</option>

    <option value="http://contoh-blog.blogspot.com/" target="_blank">Blog D'Tree</option>

    </select>

    </form> </div>




    Hasilnya akan seperti ini :



    Blogroll





    Sedikit clue, kata left yang berada pada kode <div align="left"> menunjukan bahwa menu ini akan di simpan di sebelah kiri, jika mau di rubah tinggal ganti saja dengan kata "center" atau "right".



    Dan masih banyak lagi alternatif lainnya, cuma kayanya terlalu panjang nih, cukup sekian dulu yah, untuk contoh lainnya mudah-mudahan ada sambungannya. Eh lupa, untuk cara memasukan kode HTML di atas pada blog milik sobat, silahkan simak di sini. Selamat mencoba

    3 komentar:

    1. makasih ya atas triknya

      BalasHapus
    2. keren2 nih modelnya.. thank's for share sob . . .

      BalasHapus
    3. lha yang ini baru lengkap... q mau eksperimen ahhh... makasih tutornya bang

      BalasHapus

    Terima kasih sudah mau berkunjung ke Blog sederhana ini, Tidak ada salahnya untuk memberikan komentar untuk kemajuan blog ini.
    Catatan komentar yang tidak ditampilkan :
    1. Komentar SPAM
    2. Komentar tidak bermutu / tidak nyambung.
    3. Memasukan Link ke dalam kotak komentar blog.

     
    Toggle Footer